
seperti nada kadang tinggi kadang rendah kadang diatas kadang dibawah. Seperti melodi berliku penuh suka dan duka, penuh sayatan luka seperti gesekan biola mainkan irama lara.
Bumiayu musik indie adalah kegalauan hatiku melihat tunas-tunas muda yang berbakat berpotensi menjadi sebuah pohon yang besar yang akan berbuah suatu hari nanti bermanfaat untuk semua dan melindungi siapa saja yang berteduh di bawahnya.
Bumiayu musik indie adalah kegelisahanku melihat ade adeku yang berkarya namun tak juga maju walau potensi itu sebenarnya ada, aku hanya ingin menyatukan musik di Bumiayu menyatukan semangat dengan kebersamaan, dengan karya yang indah agar bisa lebih maju dan lebih dikenal diluar, bukan menjadi jagoan kandang bukan bangga pada hasil karya sendiri, bukan merasa pintar di depan mereka yang emang tak bisa bermusik, harapanku biar sahabatku, ade adeku, dan musisi di Bumiayu bisa melihat dunia meluaskan wawasan, belajar dari teman teman dari daerah lain yang sudah jauh melangkah. Bukan bersaing dikampung sendiri, banggakan diri pada prestasi yang belum seberapa.
2 komentar:
saya salut terhadap perkembangna indie di daerah, salah satunya di daerah bumiayu. namanya aja buni yang ayu. pastiah potensi bandnya cantik-cantik untuk dpt di olah lg menjadi band-band besar, menasional bahkan mendunia.
saya tawarkan kerjasama bagaimana kita bisa menyatukan kekuatan band indie di tanah air.
hub saya di FS saya : maucari_maspay@yahoo.co.id atau di marketing@esp-corps.com atau click www.esp-corps.com HIDUP BAND INDIE INDONESIA !!!
thanks buat maspay niii
salam dari kami
thanks juga sudah mampir di blog saya
Posting Komentar